Selasa, 03 Agustus 2021

Penyerahan Paket Bantuan Obat Oleh Babinsa Kepada Puskesmas Karimunjawa



Babinsa Koramil 10/Karimunjawa melaksanakan koordinasi di Puskesmas Karimunjawa dalam rangka penyerahan bantuan paket obat untuk warga Isman.

Bantuan Obat ini merupakan bantuan dari Pimpinan atas bagi warga Karimunjawa yang sedang melaksanakan isman.Harapannya dapat menambah imun tubuh, dapat segera sehat  dan dapat pulih seperti sedia kala.

Dalam penyerahan paket obat kepada Puskesmas Karimunjawa secara langsung juga merupakan ajang silaturohmi antara Anggota Koramil Karimun Jawa dengan Tenaga Puskesmas.Banyaknya paket obat yang diberikan yaitu37 Paket.Untuk  Paket 1 sejumlah 3,Paket 2 sejumlah 23 dan Paket 3 sejumlah 11.

 Kegiatan ini dilaksanakan dengan tujuan untuk memberikan dukungan dan perhatian kepada warga desa binaan terutama warga yang sedang menjalani masa isolasi/karantina baik secara mandiri maupun terpusat diJepara kususnya Karimunjawa,ucap Babinsa.

Share:

0 Comments:

Posting Komentar

SUBCRIBE US

YOUTUBE

SINERGITAS TNI-POLRI

Computer Man

Label

Arsip Blog