Minggu, 28 Februari 2021

Sebagai Upaya Mendukung PPKM, Pemantauan Prokes Rutin Dilaksanakan.

    Jepara – Dengan adanya pandemi covid-19 yang masih menghantui dilingkungan masyarakat, pemerintah selalu membuat kebijakan sebagai upaya mencegah dan meminimalisir penyebaran covid-19 salah satunnya Program pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM).   Babinsa...
Share:

Babinsa Sosialisasi Protokol Kesehatan Dan Bagikan Masker Di Dua Pokso PPKM.

    Jepara – Sebagai upaya untuk mendukung program pemerintah, Babinsa Koramil 04/Pecangaan Sertu Sutrisno bersam Babinkamtibnas dan Perangat desa Krasak melakukan sosialisasi program pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM).   Sosialisasi tersebut dialakukan...
Share:

Membantu Mengatasi kesulitan Rakyat Di Wilayah

Jepara -  Pandemi Covid-19 telah menyebabkan dampak berantai, khususnya bagi perekonomian warga masyarakat Babinsa Desa Kaliaman koramil 07/Bangsri Serda Oktovianus Nino bersama Pemerintah Desa  dan puskesmas   memberikan bantuan logistik  di rumah ibu...
Share:

Kemanunggalan TNI Rakyat Babinsa Komsos Dengan Masyarakat

Jepara - Guna meningkatkan Kemanunggalan TNI Rakyat , Tigapilar desa yang terdiri dari Babinsa , Babinkamtibmas dan Petinggi Desa Kaligarang Komsos bersama dengan warga binaan, Senin  (1/03/ 2021). Komonikasi sosial sebagai salah satu metode Binter sangat mendukung untuk...
Share:

Babinsa Dampingi Pembagian kartu Tani di Balaidesa

Jepara - Babinsa Koramil 08/Keling Serma Rudi melakukan pendampingan pengawalan kepada Petugas BRI  yang telah membagikan  Kartu Tani di Desa Gelang, Kecamatan Keling, Senin (01/03/2021). Menurut Petinggi Desa Gelang Edi Sutikno, Kartu Tani ini  merupakan program...
Share:

Kamis, 25 Februari 2021

Mencagah Penyebaran Nyamuk DBD, Babinsa, Bhabinkamtibmas, Bidan Desa dan Kader Melaksanakan Gertak PSN

Jepara - Desa Gelang kini digalakkan Gerakan Serentak (Gertak) Pemberantasan Saran Nyamuk (PSN), dengan melibatkan Seluruh Kader FKD, Mereka dilibatkan sebagai juru pemantau jentik (Jumantik) dengan Tujuannya, untuk mencegah kemunculan penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD), utamanya...
Share:

Babinsa Kerja Bakti Pembersihan Lingkungan Dalam KKN UNISNU.

  Jepara – Babinsa Koramil 09/Mlonggo, Kopda Supriyanto bersama KKN UNISNU melaksanakan kerja bakti pembersihan Lapangan SCHI yang berada di Desa Suwawal, Kecamatan Mlonggo. Jum’at (26/2/2021). Kegiatan tersebut yang bertemakan “Tematik Covid-19 Berbasis Kemitraan dan...
Share:

Babinsa Hadiri Musdessus Tahap II Tahun 2021 di Desa Tunahan

Jepara - Babinsa Koramil 08/Keling Yang di tugaskan di desa Tunahan kecamatan Keling  bersama BPD desa tunahan menghadiri giat Musyawarah Desa (Musdessus) perubahan APBDes di Balai Desa Tunahan, jum'at (26/02/2021). Dalam kegiatan Musdes kali ini desa Tunahan tersebut...
Share:

Menjadi Contoh Dan Teladan Bagi Masyarakat

Jepara - Babinsa Desa Kalipucang kulon koramil 06/Welahan Serka Sugiharto, bersama Komunitas Resik Resik Masjid dan Warga melaksanakan giat Pembersihan Masjid Al Huda di Desa Kalipucang Kulon Rt 04/ Rw 04 Kecamatan Welahan, jum’at (26/2/2021) Menjadi Contoh dan memelopori usaha-usaha...
Share:

Patroli Pendisiplinan Protokol Kesehatan Di Masa PPKM Mikro.

  Jepara – Penegakan disiplin protokol kesehatan di masa pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) bersekala mikro terus dilaksanakan oleh aparat gabungan oleh TNI-Polri dan Satpol PP serta perangkat Desa. Seperti halnya yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 10/Karimunjawa,...
Share:

Dandim 0719/Jepara Kunjungi Pos PPKM Desa Tubanan

Jepara - Letkol Arh Tri Yudhi Herlambang,S.E.,M.I.Pol selaku Dandim 0719/Jepara Tinjau Pos PPKM Mikro di balai desa Tubanan Kecamatan Kembang , kamis (25/2/2021). Di kesempatan ini turut hadir Camat Kembang Anwar sadat, S. STP, M.H , Danramil 07/Bangsri, Kapolsek Kembang,Babinsa...
Share:

Babinsa Hadiri RAT Tutup Buku Tahun 2020 Gapoktan Desa Tunahan

    Jepara - Babinsa Desa Tunahan Koramil 08/Keling Kodim 0719/Jepara Serda M Sofyan menghadiri undangan Rapat Anggota Tahunan (RAT) Gapoktan Karya Makmur Desa Tunahan, yang bertempat di Rumah Kariman Dukuh Karong Bodean Rt 04/Rw 01 Desa Tunahan Kecamatan Keling....
Share:

Babinsa Dampingi Puskesmas Keling 1 Melaksanakan Sosialisasi Vaksin Covid – 19.

    Jepara - Anggota Koramil 08/Keling Babinsa Jlegong Serka Sumindar bersama Babinkamtibmas mendampingi petugas Puskesmas Keling 1 memberikan Sosialisasi Vaksin Covid - 19 di Balai Desa Jlegong kepada tokoh masyarakat Desa Jlegong Kecamatan Keling,Kamis (25/02/2021)...
Share:

Babinsa Dampingi Vaksinasi Terhadap Petinggi dan Perangkt Desa.

  Jepara – Proses vaksinasi Covid-19 diwilayah Kabupaten Jepara khususnya Kecamatan Welahan sudah mulai dilaksanakan, sebagai seorang Babinsa yang mempunyai tanggung jawab diwilyah harus siap apabila tenaganya dibutuhkan demi kelancaran keamanan diwilayah binaan.   Demi mendukung...
Share:

Kepedulian Dandim 0719/Jepara Terhadap Penderita Difable Di Desa Kunir

Jepara - Dandim 0719/Jepara Letkol Arh Tri Yudhi Herlambang.SE.,M.I.Pol didampingi oleh Danramil 08/Keling beserta anggotanya, Kapolsek Keling dan petinggi desa Kunir beserta perangkat  berkunjung  ke  rumah  Agus Zulianto ayah dari ananda Ma'ruf Amin Ramdhani...
Share:

Rabu, 24 Februari 2021

Bantu Warga Korban Banjir, Muspika Kecamatan Donorojo Siapkan Dapur Lapangan.

    Jepara – Salah satu upaya meringankan beban korban banjir, Koramil 12/Donorojo beserta Muspika Kecamatan Donorojo, BPBD dan Dinas Sosial Kabupaten Jepara menyiapkan dapur lapangan di posko Desa Clering Kecamatan Donorojo. Kemarin (24/2/2021).   Danramil...
Share:

Selasa, 23 Februari 2021

Babinsa Damarwulan bersama perangkat desa dan warga gotong royong membersihkan tanah longsor di dukuh Medono desa Damarwulan

Jepara - Akibat curah hujan yang tinggi mengakibatkan tanah longsor yang memutus akses jalan utama yang menghubungkan dukuh Ngipik menuju ke dukuh Medono desa Damarwulan,rabu (24/02/2021). Damarwulan merupakan wilayah kecamatan keling yang rawan longsor ,keberadaan desa Damarwulan...
Share:

Babinsa Genjarkan Prokes Cegah Penyebaran Covid-19

Jepara - Anggota Koramil 06/Welahan Babinsa Desa Kedungsarimulyo  Sertu Ali Madhkan melaksanakan giat  sosialisasi protokol kesehatan Kepada warga Rt 03 Rw 01 Desa Kedungsarimulyo Kecamatan Welahan, rabu (24/2/2021). Kegiatan komsos yang di lakukan Babinsa di wilayah...
Share:

Babinsa Bersama Perangkat desa dan tokoh agama Tinjau Rumah Warga Yang Roboh

Jepara - Babinsa Desa Kunir koramil 08/keling Serka Adi Purwanto dan perangkat desa beserta tokoh agama melihat puing-puing rumah warganya di Desa Kunir Kecamatan Keling, rabu (24/02/2021) Serka Adi Purwanto bersama perangkat desa Kunir dan tokoh agama meninjau rumah warga Desa...
Share:

Babinsa, Bhabinkamtibmas menghadiri Undangan Perubahan Anggaran (Musdes) RAPBDES Tahap II Tahun 2021

Jepara  - Babinsa Koramil 08/Keling Yang di tugaskan di desa Gelang kecamatan Keling  bersama Bhabin Kamtibmas menghadiri giat Musyawarah Desa (Musdessus) perubahan APBDes di Balai Desa Gelang, rabu (24/02/2021). Dalam kegiatan Musdes kali ini desa Gelang tersebut...
Share:

Babinsa Bantu Pendirian Posko PPKM Berbasis Mikro

    Jepara - Pendirian Posko PPKM Mikro adalah pendekatan tentang Peraturan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) berbasis mikro yang mengatur sampai tingkat bawah RT dan RW guna menekan potensi penyebaran Covid-19.   Guna mendukung dan berjalannya kegiatan tersebut...
Share:

Babinsa Tinjau Lokasi Banjir Di Wilayah Binaan.

    Jepara – Tingginya curah hujan yang terus mengguyur mulai kemarin sore, menyebabkan beberapa wilayah di Kabupaten Jepara terendam oleh banjir. Salah satunya wilayah yang berada di Dukuh Pasokan Khisik, Desa Clering, Kecamatan Donorojo. Pada Rabu (24/2/2021).   Untuk...
Share:

Waspada Bencana Banjir, Babinsa Ajak Warga Jaga Kebersihan Lingkungan Dimusin Penghujan.

    Jepara – Waspada bencana banjir yang diakibatkan tingginya curah hujan diwilayah binaan, Babinsa Koramil 11/Tahunan jajaran kodim 0719/Jepara Kopda Kusnadi melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama warga binaan di Desa Sukodono Kecamatan Tahunan. Jepara...
Share:

Berikan Dukungan Moril Dan Spirit, Danramil 12/Mranggen Datangi Korban Musibah Angin Puting Beliung di Pengungsian

Demak – Danramil 12/Mranggen Kodim 0716/Demak Kapten Arm Sukartiyo bersama anggota Koramil meninjau warga korban bencana alam puting beliung di Balai Desa Karangsono, Kecamatan Mranggen, semalam (23/02/2021).   Sebanyak 7 KK atau 18 jiwa diungsikan ke Balai Desa Karangsono....
Share:

Komsos Babinsa Bangun Kerjasama Dengan Mitra Karib

Jepara-Dalam rangka menjalin silaturahmi dan membangun kekompakan bersama warga, guna memperluas jaring teritorial di wilayah binaanya, Serda M Sofyan anggota Koramil 08/Keling melaksanakan Komsos bersama warga Desa Tunahan Rt 03 Rw 01 Kecamatan Keling, rabu (24/02/2021). Salah satu...
Share:

Babinsa Desa Danarwulan Bersama Babinkamtibmas Membantu Bidan dan team dari Puakesmas Melaksanakan Edukasi kepada warga yang terpapar Covid-19 di wilayah desa binaan.

Jepara - Desa Damarwulan dalam hal ini termasuk zona merah di kecamatan keling, untuk memacu untuk memutus penyebaran covid- 19 diwilayah Babinsa,Babinkamtibmas, team dari puskesmas dan bidan desa selalu nemantau dan mengawasi warga yang  positif terkena covid 19, selasa (23...
Share:

Dandim 0716/Demak Hadiri Evaluasi PPKM Mikro Bersama Forkopimda Kabupaten Demak

  Demak - Komandan Kodim 0716/Demak Letkol Arh Mohamad Ufiz, S.I.P., M.I.Pol., menghadiri Evaluasi PPKM Mikro dan Pembentukan Posko Jogo Tonggo dalam rangka Penanganan dan Pengendalian Covid-19 di Grahadika Binapraja Kabupaten Demak, Selasa (23/02/2021).   Acara...
Share:

SUBCRIBE US

YOUTUBE

SINERGITAS TNI-POLRI

Computer Man