Rabu, 20 September 2023

Dandim 0719/ Jepara Bersama Pj. Bupati Ajak Siswa SMA N 1 Donorojo Jaga Empat Pilar Kebangsaan

 JEPARA - Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta mengisi Dialog Kebangsaan yang diikuti 360 siswa kelas XII SMA N 1 Donorojo di Halaman SMA N 1 Donorojo, Selasa, (19/9/2023).Turut hadir Komandan Kodim 0719/Jepara Letkol Inf Mokhamad Husnur Rofiq, Kasat Binmas Polres...
Share:

Peringati Hari Kontrasepsi Sedunia, Dandim 0719/Jepara Bersama Pj. Bupati Tinjau Pelayanan KB Gratis

 JEPARA - Memperingati Hari Kontrasepsi Sedunia atau World Contraception Day (WCD) 2023, dilaksanakan kegiatan pelayanan kontrasepsi atau KB gratis untuk masyarakat di Kabupaten Jepara. Kegiatan ini dilaksanakan di pelayanan kesehatan Prima Sehat, Desa Krasak, Kecamatan...
Share:

Kamis, 07 September 2023

Dandim 0719/Jepara Bersama Forkopimda Ikuti Pembekalan dan Pengarahan 6 Pilar Secara Daring

  JEPARA – Komandan Kodim 0719/Jepara Letkol Inf Mokhamad Husnur Rofiq, S.I.P., bersama Forkopimda mengikuti kegiatan Pembekalan dan Pengarahan 6 Pilar jajaran Polda Jateng Tahun 2023 yang dilaksanakan secara daring di Pendopo Kabupaten Jepara. Kamis, (7/9/2023) kemarin...
Share:

Dandim 0719/Jepara Pimpin Korps Raport Serah Terima Jabatan

    JEPARA – Komandan Kodim 0719/Jepara Letkol Inf Mokhamad Husnur Rofiq, S.I.P., memimpin acara korps raport serah terima jabatan (sertijab) Danramil, Perwira Staf, dan Dan Unit Intel Kodim 0719/Jepara yang berlangsung di Aula Makodim. Kamis, (7/9/2023) kemarin...
Share:

Rabu, 06 September 2023

Pastikan Kesiapan Penanggulangan Karhutla, Anggota Koramil 06 Welahan Hadiri Apel Siaga

    JEPARA – Dalam rangka kesiapan Penanggulangan Karhutla (kebakaran hutan dan lahan) di musim kemarau, di wilayah Kecamatan Welahan, Kabupaten Jepara. Anggota Koramil 06/Welahan jajaran Kodim 0719/Jepara melaksanakan Apel Siaga Penanggulangan Karhutla yang berlangsung...
Share:

Hadiri Musrenbang Babinsa Mantingan Siap Bantu Wujudkan Kesejahteraan Warga

    JEPARA - Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Desa adalah forum musyawarah tahunan para pemangku kepentingan (stakeholder) desa untuk menyepakati Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) tahun anggaran yang direncanakan Tahun 2024 dan DU-RKP Desa Tahun...
Share:

Anggota Koramil 12 Donorojo Tindak Lanjuti Laporan Warga Adanya Kebakaran Hutan

    JEPARA – Menindak lanjuti laporan dari warga adanya kebakaran hutan dua anggota Koramil 12/Donorojo bersama para relawan dan Polisi Kehutanan bergegas menuju lokasi guna memastikan kebakaran tersebut.   Setibanya di lokasi anggota Koramil, para relawan...
Share:

Selasa, 05 September 2023

Babinsa Apresiasi Warga Desa Tritis Dalam Menciptakan Lingkungan Yang Bersih dan Sehat

JEPARA – Babinsa Serma Kuswono mengucapkan selamat dan mengapresiasi kepada Pemerintah desa Tritis beserta jajarannya dan seluruh warga masyarakat karena desanya telah lulus STBM tahun 2023 setelah berhasil menciptakan lingkungan yang bersih, sehat, lestari dan indah.“Melalui...
Share:

Senin, 04 September 2023

Kodim 0719/Jepara Gelar latihan menembak Wujudkan Prajurit Handal dan Profesional

    JEPARA - Sebagai Prajurit TNI AD tentunya mempunyai kemahiran dalam hal menembak dan wajib memahami maupun mengenali karakteristik senjata yang digunakan, baik di satuan tempur, dinas jawatan, maupun teritorial.   Untuk itu, guna meningkatkan profesionalisme, serta...
Share:

Danramil 09/Mlonggo Bersama Forkopincam Apel Kesiapan Siaga Bencana Tingkat Kecamatan

    JEPARA – Guna meningkatkan Kamtibmas dan Kesiapsiagaan dalam penanggulangan bencana kebakaran di musim kemarau serta perkembangan situasi di wilayah Kecamatan Pakis Aji, Kabupaten Jepara, Danramil 09/Mlonggo Kapten Chb Elfian Jaya Sudrajat  melaksanakan apel...
Share:

Komsos dan Berpatroli Malam Hari Sarana Babinsa Jepara Untuk Menciptakan Kondusifitas Wilayah

    JEPARA – Guna menciptakan suasana yang aman, nyaman serta ketertiban dan kententraman warga di wilayah binaan, Babinsa Serda Sukarman anggota Koramil 01/Jepara melaksanakan patroli malam hari di Kelurahan Saripan, Kecamatan Jepara, Kabupaten Jepara. Senin, (5/9/2023)...
Share:

Minggu, 03 September 2023

Sukseskan Kegiatan Posyandu dan Wujudkan Generasi Sehat, Babinsa Plajan Dampingi Bidan Desa

JEPARA – Babinsa Kopda Ricco anggota Koramil 09/Mlonggo, jajaran Kodim 0719/Jepara melakukan pendampingan kegiatan posyandu bagi balita di salah satu kediaman Kader Posyandu di Desa Plajan, Kecamatan Pakis Aji, Kabupaten Jepara. Senin (4/9/2023).Adapun dari beberapa rangkaian...
Share:

Babinsa Hadiri Rakor Peningkatan Kewaspadaan Kebakaran dan Kekeringan Di Musim Kemarau

JEPARA – Babinsa Sertu Muslikhun anggota Koramil 05/Mayong menghadiri Rapat Koordinasi bersama Petinggi dan Perangkat Desa dalam rangka kesiapsiagaan menghadapi potensi terjadinya hidrometeorologi kekeringan dan karhutla dengan melakukan langkah-langkah mitigasi pengurangan...
Share:

Tumbuhkan Jiwa Kedisiplinan Bagi Prajurit dan PNS TNI, Kodim Jepara Rutin Gelar Upacara Mingguan

 JEPARA - Komando Distrik Militer (Kodim) 0719/Jepara menggelar Upacara Bendera mingguan yang dilaksanakan setiap hari Senin. Upacara Bendera tersebut digelar di halaman Makodim, di Jl. RW Monginsidi No. 8, Jobokuto, Jepara, pada Senin, (4/9/2023).Bertindak sebagai Inspektur...
Share:

Bantu Program Pemerintah Terkait Pembangunan Desa, Danramil 03/Batealit Hadiri Musrenbang Tahun 2024

JEPARA - Danramil 03/Batealit Kapten Chb Purwanto bersama menghadiri kegiatan Musrenbang Desa Bantrung, Kecamatan Batealit, Kabupaten Jepara.Kegiatan musyawarah perencanaan pembangunan (Musrenbang) Tahun 2024, resmi dibuka oleh Camat Batealit Mustakim di Pendopo Balai Desa Bantrung....
Share:

Lewat Pramuka, Babinsa Keling Bina Karakter Generasi Muda

JEPARA - Sudah menjadi tugas dan tanggung jawab serta kewajiban bagi aparat TNI untuk melatih anggota Pramuka Saka Wira Kartika, yang berasal dari siswa-siswi sekolah  Kecamatan Keling.Seperti halnya yang dilakukan oleh anggota Koramil 08/Keling melatih anggota Saka Wira...
Share:

SUBCRIBE US

YOUTUBE

SINERGITAS TNI-POLRI

Computer Man