Minggu, 05 September 2021

Babinsa komsos Dengan Kepala Sekolah MI M Matholibul

 

Jepara - Babinsa Desa Jambu koramil 09/Mlonggo  Serda M  Sahar dan babinkamtibmas Brigadir Syarif melaksanakan kegiatan komsos dengan Kepala sekolah MI.Matholibul huda Ahmad Mulhadi Spd.i,mm. Memberikan pengarahan kepada anak didik sekolah yang meminum beralkohol,merokok dan bergaul dengan anak anak PANG dan menghimbau kepada kepala sekolah  dengan adanya ppkm level 2 tetap patuhi protokoler kesehatan yang di anjurkan oleh pemerintah, Senin (6/9/2021).

 

Program pendidikan pada situasi Pandemi Covid 19 menjadi tantangan nyata yang harus dihadapi oleh guru dan para murid.Proses belajar mengajar antara pendidik dan peserta didik yang semula dilakukan melalui interaksi langsung kini tidak lagi dapat dilakukan. Interaksi langsung di ruang kelas antara guru dan murid harus dibatasi bahkan ditiadakan sama sekali demi mencegah penyebaran virus Corona.

 

Kegiatan seperti ini merupakan tugas untuk membantu sekolah dan memberikan Pencerahan kepada anak didik sekolah.Babinsa apabila tidak ada kegiatan dinas khusus di TNI AD, baik itu kegiatan di Koramil 09/ Mlonggo maupun di Kodim 0719/Jepara.

 

"Komsos yang dilakukan Babinsa Serda M Sahar bersama kepala Sekolah MI Matholibul huda selain menjalin silaturahmi juga memberikan motivasi kepada para guru, “ujarnya.

 

Kita semua berharap, Pandemi cepat berlalu, agar Proses pendidikan dapat betul-betul pulih seperti sedia kala dan peserta didik tidak mengalami lagi kesulitan dalam mengejar materi. Saya juga mengingatkan kepada para guru untuk tetap waspada dan menerapkan Potokol Kesehatan Covid-19 di lingkungan Sekolah, pungkas M Sahar.

Share:

0 Comments:

Posting Komentar

SUBCRIBE US

YOUTUBE

SINERGITAS TNI-POLRI

Computer Man

Label

Arsip Blog