Jepara - Babinsa desa Tanjung Koramil 09/Mlonggo Kopka Khunderin menghadiri Musyawarah Desa dalam rangka Penetapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) tahun anggaran 2021, Desa Tanjung, Kecamatan Pakis aji, Selasa (2/11/2021).
Musyawarah
Desa Penetapan Anggaran pendapatan Belanja Desa yang diselenggarakan di Desa Tanjung
dalam rangka untuk memajukan kemakmuran dan Kesejahteraan desanya
Dalam
kegiatan APBDes dihadiri oleh Petinggi desa Tanjung Dwi ganoto beserta
Perangkat, Ketua BPD dan anggota Nur sahid, Babinsa ds tanjung kopka khunderin,
Bhabinkamtibmas desa tanjung aipda joko s dan Ketua RW se desa tanjung
Sambutan
Babinsa mengucapkan puji syukur kehadirat allah Swt yang telah memberikan
rahmat dan hidayatnya yg mana pada hari ini diberi kesehatan dan kebahagiaan
sehingga dalam pelaksanaan APBDes dapat berjalan tertib dan lancar
Babinsa
juga mengatakan mengajak seluruh masyrakat desa Tanjung untuk ikut mengawasi dana desa yang pada
akhirnya diwujudkan untuk kesejahteraan masyarakatnya dan supaya sesuai dan
tepat sasaran, dalam pelaksanaan pembagunan.
Semoga
dengan disahkan APBDes ini, program-program yang telah di rencanakan dapat
berjalan sesuai waktu yang telah di tentukan. Kemajuan dan kesejahteraan desa
Baron tercapai atas kerjasama Pemdes dengan komponen masyarakat lainnya. Kami
berharap apabila ada permasalahan di dalam melaksanakan kegiatan agar segera
dikordinasikan dan di selesaikan di dalam lembaga desa itu sendiri, tentunya
dengan diadakan musyawarah, pungkas Babinsa.
0 Comments:
Posting Komentar